25.1.17

Hidup Sehat Ala MANGROVE TIME

Semarang - IKAMaT. MANGROVE TIME adalah program mangroving bulanan yang diadakan oleh Yayasan IKAMaT, PT. Phapros Tbk., dan Lanumad A. Yani Semarang.

Bentuk kegiatan mangroving yang dilakukan, ialah diskusi komunitas, dan penanaman mangrove di Maroon Mangrove Edu Park (Maroon MEP), Pantai Maron, Semarang.

Pada hari Sabtu, 28 Januari 2017 nanti, MANGROVE TIME akan dilangsungkan bersama para pelaku "Healthy Lifestyle" di Kota Semarang, yang sudah tidak sabar untuk mangroving bersama.

Ada siapa aja, ya? Ini dia:
1. Bike To Work Semarang
2. L-Men Community Semarang
3. Semarang Runners.

Penasaran, seperti apa, aksi-seru mangroving bersama mereka? Stay tune terus di sini, ya! (AA).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar